Skip to content

Tips

wajan bahan stainless steel

Sebab Kenapa Jenis & Bahan Wajan dari Logam Lebih Aman dan Kuat

Kebanyakan wajan penggorengan yang beredar dipasaran terbuat dari bahan logam. Hal tersebut sangat wajar mengingat logam merupakan bahan berkualitas yang efektif menghantarkan panas. Akan tetapi tidak semua logam cocok disulap menjadi peralatan dapur. Justru beberapa peralatan dapur yang terbuat dari logam menjadi tidak awet digunakan. Oleh sebab itu, para ibu-ibu harus pintar memilih peralatan masak… Read More »Sebab Kenapa Jenis & Bahan Wajan dari Logam Lebih Aman dan Kuat

cara memilih cooker hood

Cara Pemasangan Cooker Hood

Ketika memasak di dapur sudah pasti kepulan asap keluar dari kompor yang digunakan. Aroma masakan pun berputar di dalam dapur yang menyebabkan atmosfir pengap. Apabila dapur hanya memiliki ventilasi udara minim maka suasana pengap pun menjadi-jadi. Kondisi seperti ini akhirnya membuat aktifitas memasak tidak nyaman dan berbahaya bagi kesehatan. Tentunya setiap pemilik rumah ingin memiliki… Read More »Cara Pemasangan Cooker Hood

Cara Penggunaan Kompor Listrik

Tak ada satu pun menu masakan lezat yang disantap jika tidak memasaknya menggunakan kompor. Kompor listrik adalah jenis kompor yang paling sering diandalkan ibu rumah tangga masa kini. Alasan utamanya karena cara penggunaan kompor listrik yang relative lebih mudah daripada kompor lainnya. Dilihat dari cara penggunaan kompor listrik juga jauh lebih mudah, cukup disambungkan ke… Read More »Cara Penggunaan Kompor Listrik

air fryer watt kecil

Rekomendasi Air Fryer Dibawah 500 Watt Rendah

Penggorengan konvensional yang membutuhkan minyak semakin ditinggalkan masyarakat. Alasan utamanya karena menghabiskan banyak minyak goreng dan tekstur bahan yang digoreng terkadang tidak matang dengan sempurna. Selain itu, banyak yang mengeluh masalah membersihkan wajan setelah memasak. Sebuah fakta penelitian dari University of California (2014) menjelaskan bahwa menggoreng ikan, daging, dan ayam menggunakan minyak goreng banyak, ternyata… Read More »Rekomendasi Air Fryer Dibawah 500 Watt Rendah

ciri ciri kapasitor microwave rusak

Penyebab Kerusakan Microwave dan Cara Mengatasinya

Microwave merupakan salah satu alat masak yang sekarang ini tengah banyak digunakan oleh masyarakat karena kemudahan yang ditawarkan. Hanya saja terkadang banyak yang menggunakan microwave ini secara sembarangan, sehingga tidak jarang menjadi penyebab kerusakan microwave. Agar tidak mudah rusak, mencegah tidak panas, kerusakan kapasitor dan lainnya, kami tulis tips preventifnya dalam artikel cara menggunakan microwave… Read More »Penyebab Kerusakan Microwave dan Cara Mengatasinya

air fryer yang bagus dan hemat listrik

Air Fryer Hemat Listrik

Menggoreng dengan minyak sudah bukan zamannya lagi. Selain tidak sehat juga menguras kantong karena Anda harus menyetok minyak goreng. Adapun solusi terbaiknya yakni dengan menggunakan air fryer? Namun, apakah Anda yakin menggunakan air fryer adalah langkah penghematan paling mutakhir. Pada dasarnya memang membuat uang belanja dapat disisihkan karena tidak perlu membeli minyak. Lantas bagaimana dengan… Read More »Air Fryer Hemat Listrik

bakso blender kenyal

Cara Membuat Bakso dengan Blender Kenyal dan Gurih

Bakso merupakan salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia, dan rasanya akan sangat menyenangkan kalau bisa membuatnya sendiri. Karena itu di sini akan diberikan bagaimana cara blender daging bakso yang mudah dilakukan dan hasilnya enak. Tidak hanya itu itu saja, di sini juga diberikan tips agar bakso tidak gagal dan tetap terasa kenyal. Jadi tentu akan… Read More »Cara Membuat Bakso dengan Blender Kenyal dan Gurih

review mixer oxone 855

Review Mixer Oxone, Keunggulan serta Harga Tipe OX-855

Salah satu merk peralatan rumah tangga yang cukup banyak diminati saat ini, yaitu merk Oxone. Oxone ini sendiri telah memproduksi berbagai macam peralatan, seperti Oven, Microwave, Cookware Set, Dispenser hingga Vacuum Cleaner dan Air Cooler. Selain itu, brand lokal satu ini juga kian dikenal karena turut memproduksi produk mixer dalam berbagai varian series. Salah satu… Read More »Review Mixer Oxone, Keunggulan serta Harga Tipe OX-855

kelebihan dan kekurangan mixer oxone

Tips Memilih Mixer Agar Tidak Salah Beli

Mixer saat menjadi salah satu pilihan dalam daftar peralatan rumah dapur yang cukup diidam-idamkan. Pasalnya alat mekanis ini mampu mencampurkan adonan dengan cepat dan merata, sehingga sangat pas digunakan bagi Kamu yang hobi membuat kue. Merk mixer yang beredar di pasaran dengan kualitas yang oke tidak hanya berasal dari luar negeri saja, namun ada juga… Read More »Tips Memilih Mixer Agar Tidak Salah Beli

perbedaan oxone asli dan palsu

Cara Membedakan Oxone Asli dan Palsu

Jika kamu sedang mencari berbagai kebutuhan rumah tangga saat ini, mungkin produk dari merk Oxone bisa menjadi referensi belanja yang tepat. PT Octa Utama (Oxone) sendiri merupakan salah satu perusahaan lokal yang bergerak dalam memproduksi home appliances. Meskipun diproduksi secara lokal, namun produk-produk yang dihasilkan tak kalah dari produk dari luar. Oleh karena itu, Anda wajib tahu… Read More »Cara Membedakan Oxone Asli dan Palsu